3 Langkah Mudah Cara Menjual Illustrasi Vektor (Vector Graphic illustration) Anda di Shutterstock
Di postingan kali ini saya akan berbagi panduan yang lebih sederhana lagi, dari pengalaman saya menjual royalty vector graphic (gambar vektor) & elemen desain grafis lainnya di Shutterstock.
Kanapa saya bilang sederhana?
Karena saya memfokuskan pada poin pentingnya saja...
Agar teman-teman lebih memahami bagaimana mudahnya menjual royalty vektor ilustrasi di Shutterstock.
Oke, silahkan ikuti 3 langkah mudah ini ya:
- Siapkan paspor sebagai identitas internasional Anda, upload ketika Anda sign-up.
Saya tahu, pasti inilah bagian tersulit bagi Anda, banyak para graphic designer indonesia belum memiliki paspor.Update Terbaru: Kini Daftar Shutterstock Bisa TANPA PASPOR
Ayo teman-teman , bikin paspor segera, karena paspor adalah syarat inti bagi Anda yang ingin berbisnis online, tidak hanya di shutterstock, hampir di semua bisnis online memerlukan identitas internasional.
Keluar biaya untuk membuat paspor akan terbayar jika anda sukses di bisnis ini. Anda akan segera melihat hasil penjualan anda tidak lebih dari 1 minggu. Bergegaslah :)
*Bagi Anda yang belum memiliki paspor, namun ingin sekali ikutan bisa klik disini.
- Siapkan 10 ilustrasi vektor grafis terbaik Anda. (Untuk Seleksi Awal)
Simpan file dalam format jpg dan eps.8, dengan nama yang sama.
Sebagai contoh: Cat.eps dan Cat.Jpeg.
Artworknya di set 3000 x 5000 pixel ya :)Jika disetujui, upload lagi sebanyak mungkin yang Anda bisa.
* Banyak desainer grafis yang berhasil memperoleh ratusan hingga ribuan dollar dengan berkontribusi sebagai vector artist di shutterstock. Siapa pun kita bisa melakukannya asalkan memiliki waktu dan fokus. - Silahkan Sign-Up disini, GRATIS!!!
Berikut di atas adalah langkah mudah untuk berbisnis royalty vector di shutterstock, bagi teman-teman yang masih merasa binggung dan ragu untuk memulai.
Sedikit motivasi untuk meyakinkan bahwa bisnis ini tak boleh di abaikan hingga saat ini:
Sedikit motivasi untuk meyakinkan bahwa bisnis ini tak boleh di abaikan hingga saat ini:
- Desainer grafis memang sedang naik daun di pasar online saat ini teman-teman.
Banyak publisher, web developer, maupun produsen sebuah produk yang memilih untuk berbelanja artwork secara online. - Bahkan tidak sedikit yang membeli karya kita adalah sesama desainer grafis super sibuk, yang memiliki keterbatasan waktu dalam mengeksplorasi ide. Karena mereka dituntut kerja serba cepat dalam deadline yang ketat, maka mereka memilih mendownload editable artwork vector secara berbayar untuk mempermudah / mempercepat kerja mereka.
- Dan yang lebih penting lagi, dipasar online internasional khususnya benua amerika, australia dan eropa SANGAT MENGHARGAI ROYALTY. Mereka lebih rela membeli dari pada membajak, mereka rela membayar dari pada gratisan demi menjaga reputasi perusahaan.
- Saya juga melampirkan screenshot penghasilan sebagai bukti bahwa postingan ini berdasarkan pengalaman pribadi dan telah saya coba sendiri (silahkan klik disini).
Jika butuh referensi, silahkan contoh portfolio saya, asal jangan jiplak sama persis ya :)
Karena saya yakin karya teman-teman masih lebih baik dari ini, hehehe...
My latest images for sale at Shutterstock:
My most popular images for sale at Shutterstock:
Karena saya yakin karya teman-teman masih lebih baik dari ini, hehehe...
Selamat Mencoba !!!
KELAS BISNIS DESAIN:
KELAS BISNIS DESAIN:
- Materi Efektif dpt Ratusan Hingga Ribuan Dollar dari Fiverr
- Panduan Lengkap Menjadi Freelancer Sukses, Potensi Income Ribuan Dollar!
- Panduan Mahir Bikin Logo dan Cara Jago Menjualnya di Situs Kontes & Marketplace
- Panduan Sukses Membuat karya yg Menjual dgn Photoshop
- Tutorial Lengkap Adobe Illustrator yg Boleh Kamu Jual Lagi, 100% Untung!